Giat riksa kedatangan kapal perikanan di Wilker Tumumpa

 Kepada Yth. 

Komandan Pangkalan PSDKP Bitung 


Selamat Siang, 

Mohon ijin melaporkan giat riksa kedatangan kapal perikanan di Wilker Tumumpa sebagai berikut :

1. Nama Kapal : REGINA 01 (GT 30) 

2. NIB :1609210053228

3. No. Perijinan Berusaha : 45.22.7198.03.00331 (KBLI 03111)

berlaku s.d 29 Juli 2023, Izin Daerah

4. Alat Tangkap : Pukat Cincin Pelagis Kecil Dengan Satu Kapal

5. Daerah Penangkapan : L. Maluku, L. Sulawesi, Tl. Tomini, Per. Sebelah Utara Halmahera

6. No. SLO asal : 3332/LAN5E/XI/22 07 November 2022

7. No. SPB asal : 101/07.XI/C/2022 07 November 2022

8. Hasil tangkapan : Cakalang 300 KG, Layang 100 KG (kondisi segar)

9. Tujuan pemasaran : Pasar Lokal dan sebagian ke Bitung (PT. Daniel)

10. Lokasi Pendaratan Ikan di PPP. Tumumpa 


Hasil Analisa :

• Dokumen lengkap dan sesuai,

• Hasil tangkapan sesuai dengan spesifikasi  alat tangkap

• Ikan didaratkan di PPP. Tumumpa

Demikian disampaikan.

Terima kasih 


Hormat Kami

Wilker PSDKP Tumumpa




About psdkp bitung

0 comments:

Posting Komentar