Assalamu'alaikum, selamat malam
Kepada Yth.
Komandan Pangkalan PSDKP Bitung
Mohon izin menyampaikan :
LAPORAN SEMENTARA GELAR OPERASI RUBBER BOAT SATWAS TAKALAR
SPT NO : 1289/PSDKPLan.5/KP.440/IX/2022
PERIODE III, 26 SEPTEMBER s.D 10 OKTOBER 2022 (15 Hari)
Tanggal 26 - 27 September 2022 :
A. POSISI OPERASI = WPP 713 (PERAIRAN TAKALAR DAN PERAIRAN SELAT MAKASSAR)
B. JUMLAH KAPAL RIKSA = 4 KII
1. Pukat Cincin = 2 (GT.10 s.d 30)
2. Pengangkut = -
3. Pancing = 2 (GT. 10 s.d 30)
4. Jaring Insang = -
Keterangan :
1. KAPAL IJIN PUSAT = -
2. KAPAL IJIN PROV = 4
3. PENCATATAN KOTA/KAB. = - (<6 GT)
4. TANPA IJIN = -
5. Tindakan :
- 3 kapal =< GT 10 s.d 30 memiliki dokumen yang Lengkap, diizinkan untuk melanjutkan kegiatan
- 1 kapal tidak dilengkapi dengan SLO dan SPB l, kapal tersebut diperintahkan untuk kembaLi ke Pelabuhan Pangkalan untuk mengurus SLO dan SPB
C. PENGGUNAAN BBM sampai dengan hari ini sekitar 40 Liter, rata2 konsumsi bbm 7 liter/jam
D. JARAK/RUTE OPERASI = 38 mil laut, kec. Rata rata 6-7 knot per jam
E. KEGIATAN
1. Periksa kapal perikanan minimal @2 kpl/hari
2. Periksa muatan kapal diduga membawa/menggunakan bom dan bius
3. Periksa kapal perikanan diduga menggunakan alkap terlarang
4. Sosialisasi terkait pelarangan bom dan bius serta buang sampah di laut
F. WAKTU OPERASI = 5,4 jam
Demikian laporan sementara dari kami.
Terima kasih dan mohon maaf atas kekurangannya.
Tim operasi RB Satwas Takalar
0 comments:
Posting Komentar